BITVONLINE.COM– Jelang bergulirnya Piala AFF 2024, pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, menegaskan bahwa tidak ada zona nyaman bagi pemain yang berkarier di luar negeri, meski kehadiran mereka sangat dibutuhkan untuk memperkuat Tim Garuda dalam turnamen bergengsi se-Asia Tenggara ini. Dengan komposisi tim yang mayoritas diisi pemain muda U22, Shin menekankan kepada para pemain pilihan bahwa mereka harus menunjukkan kemampuan terbaik mereka di lapangan, tidak peduli apakah mereka pemain andalan timnas senior atau bukan.
Beranda
Kesehatan dan Olahraga
Shin Tae-yong Tegaskan Pemain Timnas Indonesia Harus Tunjukkan Kemampuan Terbaik di Piala AFF 2024