Pengoperasian fasilitas smelter diakui sebagai pekerjaan yang sangat sulit, mengingat smelter melibatkan tabung-tabung besar dengan suhu tinggi. Presiden menyatakan bahwa dalam pembangunan dan pembuatan smelter, unsur keselamatan harus menjadi prioritas utama.