BREAKING NEWS
Selasa, 11 Maret 2025

Permukaan Air Danau Toba Naik, Destinasi Wisata di Silahisabungan Terendam Air

Adelia Syafitri - Kamis, 06 Maret 2025 15:51 WIB
219 view
Permukaan Air Danau Toba Naik, Destinasi Wisata di Silahisabungan Terendam Air
Permukaan air Danau Toba mengalami kenaikan signifikan.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Hermanto, yang juga merupakan penyelenggara acara tersebut, mengaku bahwa lokasi tempat berdirinya tenda semakin sempit akibat terendam air.

"Lapak tenda jadi semakin sempit karena terendam air. Kami berharap permukaan air bisa segera surut agar lokasi yang terendam bisa kembali seperti sedia kala," harap Hermanto.

Baca Juga:

Saat ini, masyarakat dan pihak berwenang terus berupaya agar kondisi ini segera membaik, dan kawasan wisata di Kecamatan Silahisabungan dapat kembali normal seperti sebelumnya.

Baca Juga:

(tb/a)

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Tiga Remaja Terbawa Arus saat Berenang di Danau Toba, Ditemukan Selamat
Air Danau Toba Naik 2,5 Meter, Wisata Pantai Bulbul Balige Terancam Gulung Tikar
Pantai Bulbul Balige Terendam, Pengelola Wisata Kehilangan Harapan Akibat Kenaikan Permukaan Air Danau Toba
Banjir Bandang Terjang Desa Silalahi II, 5 Rumah Warga Terendam Material Longsor
komentar
beritaTerbaru