BREAKING NEWS
Selasa, 25 Maret 2025

Gubernur DKI Jakarta Fokus Pemasangan CCTV dan Pembukaan Taman 24 Jam Usai Lebaran

Adelia Syafitri - Sabtu, 22 Maret 2025 21:41 WIB
99 view
Gubernur DKI Jakarta Fokus Pemasangan CCTV dan Pembukaan Taman 24 Jam Usai Lebaran
Gubernur DKI Jakarta, Pramono Anung.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Hingga pertengahan tahun 2024, Pemprov DKI Jakarta telah memasang CCTV di 747 titik dengan sebaran sebagai berikut:

- Jakarta Pusat: 180 titik

Baca Juga:

- Jakarta Barat: 160 titik

- Jakarta Utara: 75 titik

Baca Juga:

- Jakarta Timur: 160 titik

- Jakarta Selatan: 172 titik

Pramono meminta dinas terkait untuk mengkaji secara mendalam pihak yang akan menangani pemasangan CCTV agar proyek ini berjalan transparan dan sesuai dengan kebutuhan warga.

Kebijakan pemasangan CCTV ini diharapkan mampu memberikan rasa aman kepada masyarakat dan mencegah berbagai tindak kejahatan di ibu kota.

(cn/a)

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Prakiraan Cuaca DKI Jakarta pada Selasa, 25 Maret 2025: Hujan Ringan dan Berawan
Manajemen Talenta Pemprov Jakarta: Solusi Cepat Pengisian Jabatan ASN
Rano Karno Tinjau Rusun Jagakarsa, Ajak Warga Terdampak Banjir Pindah dengan Harga Sewa Terjangkau
Pramono Anung Batalkan Program Sarapan Gratis, Fokus Alihkan Anggaran untuk KJP dan KJMU
Gubernur Pramono: Program Sarapan Gratis Bukan untuk Rivalitas dengan MBG
Pramono Anung Ditetapkan Sebagai Relawan Pajak untuk Negeri (Renjani) Tahun 2025
komentar
beritaTerbaru