BREAKING NEWS
Senin, 10 Maret 2025

Ipong Dalimunthe Desak Pemprov Sumut Prioritaskan Pembangunan Jalan Lintas Hutaimbaru - Rimba Soping!

Ronald Harahap - Minggu, 02 Maret 2025 20:00 WIB
3.492 view
Ipong Dalimunthe Desak Pemprov Sumut Prioritaskan Pembangunan Jalan Lintas Hutaimbaru - Rimba Soping!
Ipong Dalimunthe Desak Pemprov Sumut Prioritaskan Pembangunan Jalan Lintas Hutaimbaru
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Ipong mengapresiasi langkah Pemerintah Provinsi Sumut yang telah membangun jalan sepanjang 2 kilometer, namun ia menekankan bahwa pembangunan tersebut harus dilanjutkan pada tahun 2025 ini agar masyarakat Angkola Julu tidak lagi mengalami kendala dalam membawa hasil pertanian mereka ke Kota Padangsidimpuan.

"Kami berharap Pemerintah Provinsi Sumatera Utara benar-benar memperhatikan daerah kami ini agar masyarakat tidak lagi terganggu dengan kondisi jalan yang rusak," tutup Ipong Dalimunthe.

Baca Juga:

Baca Juga:

Tags
beritaTerkait
Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Tapanuli Selatan, Sumatera Utara
Gubernur Sumut Kunjungi Nias Utara, Fokus Pada Pengembangan Infrastruktur dan Pariwisata
Besok, Poldasu Minta Keterangan Ketua Kelompok Tani Pantai Labu Forest Tree
Gubernur Sumatera Utara dan Ketua TP PKK Sumut Tiba di Kepulauan Nias untuk Kunjungan Kerja
Pembongkaran Pagar Ilegal di Deli Serdang, Bobby Nasution: "Jika Salah, Harus Ditindak!
Gubernur Sumut Bobby Nasution Janji Serahkan Bonus Atlet PON 2024 Pekan Depan
komentar
beritaTerbaru