BREAKING NEWS
Kamis, 13 Maret 2025

Mikroplastik Ditemukan di Pulau Kepulauan Seribu, Ancaman Serius bagi Lingkungan

Redaksi - Sabtu, 22 Februari 2025 21:53 WIB
84 view
Mikroplastik Ditemukan di Pulau Kepulauan Seribu, Ancaman Serius bagi Lingkungan
Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

JAKARTA -Ecoton Foundation menemukan mikroplastik dalam sampel yang diambil dari tiga pulau di Kepulauan Seribu, Jakarta. Temuan ini menyoroti ancaman serius terhadap lingkungan laut yang disebabkan oleh pencemaran plastik.

Manajer Divisi Edukasi Ecoton Foundation, M. Alaika Rahmatullah, menyebutkan bahwa di Pulau Untung Jawa, mikroplastik yang ditemukan pada air permukaan mencapai 72 partikel per 10 liter. "Mikroplastik ini tersebar di berbagai jenis media, mulai dari air, kulit petugas tempat pembuangan sampah (TPS), hingga daun," ujar Alaika dalam tur media bertajuk "Dari Air ke Rantai Makanan: Mengungkap Ancaman Mikroplastik di Sekitar Kita," yang diadakan oleh Aliansi Zero Waste Indonesia (AZWI).

Baca Juga:

Selain itu, pada sampel swab kulit dua petugas TPS, ditemukan 68 dan 30 partikel mikroplastik. Sedangkan pada kulit warga setempat, hasil swab menunjukkan 21 partikel, dan pada daun ditemukan 13 partikel. Jenis mikroplastik yang ditemukan meliputi fiber, film, dan fragmen.

Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
Presiden Prabowo Subianto Undang Pandawara Group untuk Bahas Isu Lingkungan di Istana Kepresidenan
Teguran Keras Dedi Mulyadi ke Bos Hibisc Fantasy: Langgar Aturan, Makanya Bencananya Terjadi!
Pembongkaran Pagar Ilegal di Deli Serdang, Bobby Nasution: "Jika Salah, Harus Ditindak!
Dedi Mulyadi Tanam Pohon di Bekas Hibisc Fantasy: "Aing Serius, Lain Pencitraan!"
Tak Sesuai Izin! Pemerintah Segel 33 Tempat Wisata di Puncak Bogor
Dedi Mulyadi: Taubat Ekologi Jadi Kunci Cegah Bencana Alam di Jabar
komentar
beritaTerbaru