BREAKING NEWS
Sabtu, 15 Maret 2025

Polisi Tangkap Preman Pengganggu Latihan Drum Band TK di Tangsel, DPR Apresiasi Langkah Cepat

Redaksi - Sabtu, 15 Februari 2025 20:46 WIB
154 view
Polisi Tangkap Preman Pengganggu Latihan Drum Band TK di Tangsel, DPR Apresiasi Langkah Cepat
Wakil Ketua Komisi III DPR RI Moh. Rano Alfath
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

JAKARTA -Polres Metro Tangerang Selatan bergerak cepat menangkap dua pria yang mengganggu latihan drum band murid taman kanak-kanak (TK) di Permata Pamulang, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Wakil Ketua Komisi III DPR RI Moh. Rano Alfath mengapresiasi langkah cepat kepolisian dalam mengatasi aksi premanisme tersebut.

"Saya apresiasi kerja cepat Polres Metro Tangsel yang langsung menangkap dua pelaku. Ini langkah yang tegas dan memang harus begitu, supaya masyarakat tidak merasa terancam dengan kelakuan preman di jalanan," ujar Rano dalam keterangannya, Sabtu (15/2/2025).

Polisi Tangkap Dua Preman

Baca Juga:

Dua pelaku yang ditangkap berinisial S dan N. Mereka ditahan di Markas Polres Metro Tangerang Selatan setelah dilaporkan melakukan tindakan intimidasi dan perusakan alat drum band saat murid-murid TK tengah berlatih.

Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
Aksi Kejahatan Jalanan di Stasiun Tanah Abang, Korban Dibacok dan Uangnya Dirampas
Komisi III DPR Gelar Rapat Tertutup Bahas Kasus Penanganan Hukum oleh Kejaksaan Agung
Said Iqbal Respons Isu Premanisme di Kawasan Industri, Sarankan Pengusaha Laporkan ke Polisi atau RT/RW
Badan Legislasi DPR RI Setujui Penghapusan BP2MI dalam RUU Perlindungan Pekerja Migran Indonesia
Hujan Deras Landa Tangerang Selatan, Beberapa Wilayah Terendam Banjir dan Genangan
Komisi III DPR Minta MA dan Komisi Yudisial Periksa Hakim PN Bekasi Terkait Penggusuran Cluster Ber-SHM di Setia Mekar
komentar
beritaTerbaru