BREAKING NEWS
Kamis, 13 Maret 2025

11 Momen Sejarah Dunia yang Tak Terlupakan dan Pengaruhnya hingga Kini

Redaksi - Sabtu, 15 Februari 2025 09:30 WIB
71 view
11 Momen Sejarah Dunia yang Tak Terlupakan dan Pengaruhnya hingga Kini
Epidemi "Black Death" 1347-1351
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

7. Revolusi Industri dan Teknologi 1760-1914

Mengubah struktur sosial, ekonomi, dan teknologi dunia modern, dari mesin hingga industri besar.

8. Revolusi Amerika 1765-1783

Melahirkan Amerika Serikat dan menyebarkan ide-ide tentang kebebasan dan demokrasi ke seluruh dunia.

9. Penemuan Mesin Cetak Gutenberg 1440

Mengubah cara orang mengakses pengetahuan dan menyebarkan informasi ke seluruh dunia.

10. Renaisans Abad 14-17

Tokoh-tokoh seperti Leonardo Da Vinci, Michelangelo, dan Raphael adalah contoh kecil dari seberapa besar kontribusi Renaisans terhadap dunia. Salah satu periode sejarah dunia yang paling kaya akan budaya dan arsitektur ini menandai transisi akhir dari Abad Pertengahan ke periode modern.Renaisans memicu kelahiran kembali peradaban setelah wabah hitam, menyingkirkan kebodohan dan melahirkan perkembangan ilmu matematika dan astronomi. Buku-buku dicetak untuk pertama kalinya, memberi orang awam kemampuan untuk membaca sesuka hati.Ilmu pengetahuan, seni, dan sastra maju ke tingkatan baru. Peta dunia disusun dan peradaban baru ditemukan. Gagasan bahwa bumi adalah pusat dari alam semesta pun berhasil disanggah.Renaisans adalah masa dimana para ahli mempertanyakan tradisi dan kepercayaan lama. Ciri khas budaya Renaissance yang paling khas adalah sifat dan pandangan dunia anti-feodal, sekuler, dan humanistik. Peristiwa ini menandai kebangkitan dunia dan awal dari era modern.

11.Kolonialisme Abad 16-20

Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
komentar
beritaTerbaru