Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung
Bedah Onkoplastik Cegah Perubahan Bentuk Payudara
Senada dengan dr. Alif, dokter spesialis bedah plastik RS Siloam Lippo Village, dr. Sweety Pribadi, menuturkan bahwa kehilangan payudara dapat membawa dampak psikologis yang lebih besar dibandingkan aspek medisnya sendiri. Oleh karena itu, teknik rekonstruksi dalam OBCS dapat membantu pasien pulih secara fisik maupun emosional.
Baca Juga:
"OBCS menjadi alternatif bagi pasien yang membutuhkan pengangkatan lebih dari 20 persen volume payudaranya akibat tumor besar. Teknik ini juga mencegah perubahan bentuk yang tidak diinginkan setelah operasi, terutama jika tumor berada di area yang berperan penting dalam estetika payudara, seperti di belakang puting atau di kuadran bawah payudara," jelasnya.
Selain itu, OBCS juga memberikan solusi bagi pasien yang sebelumnya memiliki kondisi tertentu pada payudaranya, seperti ptosis (payudara kendur), makromastia (payudara berukuran besar), atau ketidakseimbangan bentuk alami akibat pengangkatan kanker.
Baca Juga:
Tags
beritaTerkait
komentar