BREAKING NEWS
Sabtu, 19 April 2025

Puncak Arus Balik di Pelabuhan Belawan: Ribuan Pemudik Kembali ke Kota Setelah Lebaran

Justin Nova - Selasa, 08 April 2025 15:19 WIB
43 view
Puncak Arus Balik di Pelabuhan Belawan: Ribuan Pemudik Kembali ke Kota Setelah Lebaran
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Sri Wahyuni, seorang pegawai swasta yang mudik ke Padang Sidempuan, juga mengungkapkan, "Biasanya susah dapat tiket dan mahal, apalagi pas Lebaran.

Program ini sangat membantu, terutama dalam hal biaya."

Baca Juga:

Hal serupa juga dirasakan oleh Anarisky Hasibuan, warga Medan yang mudik ke Gunungtua, yang mengungkapkan bahwa perjalanan lebih nyaman dan terkoordinasi dengan baik.

Pemudik yang difasilitasi menggunakan kapal laut juga merasa puas dengan layanan yang diberikan. "Kami sekeluarga berlima bisa mudik pulang-pergi Medan-Batam berkat program Mudik Bareng ini.

Baca Juga:

Semoga tahun depan kuotanya ditambah lagi," ujar Muhammad Rido, seorang warga Sumut yang bekerja di Batam.*

(op)

Editor
: Justin Nova
Tags
beritaTerkait
Gubernur Sumut Bobby Nasution Nonaktifkan Kadis Perindag ESDM, Diduga Langgar Etika dan Cemarkan Nama Baik
Bobby Nasution Ganti Banyak Pejabat Pemprov Sumut, Lima Pejabat Eselon II Dinonaktifkan
Gubernur Sumut Bobby Nasution Soroti Pengelolaan Kaldera Toba, Dorong Status Green Card UNESCO
Ribuan Warga Padati Pantai Bebas Parapat, Saksikan Kemeriahan "Mangan Baggal" Bersama Gubernur Bobby Nasution
Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Dapat Apresiasi dari KBPP Polri Sumut Usai Lebaran 2025
Bobby Nasution Ajak Gubernur Se-Indonesia Manfaatkan Fasilitas Institut Teknologi DEL
komentar
beritaTerbaru