BREAKING NEWS
Senin, 10 Maret 2025

Apel Gabungan ASN Gunungsitoli: Wali Kota Gunungsitoli Ajak ASN Kerja Sama Wujudkan Kota Hebat

Kharisman Gea - Selasa, 04 Maret 2025 18:02 WIB
93 view
Apel Gabungan ASN Gunungsitoli: Wali Kota Gunungsitoli Ajak ASN Kerja Sama Wujudkan Kota Hebat
Pelaksanakan apel gabungan yang dihadiri oleh seluruh ASN lingkup Pemerintah Kota Gunungsitoli dipimpin oleh Wali Kota Gunungsitoli, Sowa'a Laoli, S.E., M.Si, bertempat di Halaman Kantor Wali Kota Gunungsitoli, Selasa, 04/03/2025.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Dalam hal menaikkan PAD maka diharapkan seluruh ASN menjadi teladan untuk rutin membayar pajak kendaraannya, terlebih bagi pemilik yang kendaraannya masih terdaftar di luar Kota Gunungsitoli dihimbau untuk segera melakukan perubahan karena hal ini sangat berpengaruh pada besarnya pendapatan pajak yang dapat mendongkrak PAD Kota Gunungsitoli.

Baca Juga:

Baca Juga:

Akhir arahannya, Wali Kota Gunungsitoli mengajak seluruh instansi untuk melaksanakan gotong royong secara bersama sama setiap hari Jumat.

" ASN diharapkan tetap loyal kepada atasan serta menjadi perekat diantara pimpinan," Tegas Wali Kota.

Seusai pelaksanaan apel dilanjutkan dengan rapat staf Wali Kota di ruang rapat I Kantor Wali Kota Gunungsitoli.

Turut Hadir Wakil Wali Kota Gunungsitoli, Staf Ahli Wali Kota Gunungsitoli, Pj Sekretaris Daerah Kota Gunungsitoli, Para Asisten Sekda Kota Gunungsitoli, Kepala Perangkat Daerah, para Kabag, Para Camat, Lurah, Kepala Sekolah SD/SMP, seluruh ASN lingkup Pemerintah Kota Gunungsitoli.

K.Gea

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Tak Tunggu Pemerintah, Pemuda Pringsewu Tampil Memperbaiki Jalan Berlubang Secara Mandiri
Revolusi BPJS: Sistem Kelas Baru KRIS Gabungkan Asuransi Swasta untuk Layanan Kesehatan Lebih Merata
Gunungsitoli Gelar Gerakan Jumat Bersih, Wali Kota Serukan Kepedulian Terhadap Lingkungan
Serah Terima Jabatan Bupati Asahan: Wagub Surya Dorong Kolaborasi Pembangunan dengan Pemprov
Pasukan Biru, Damkar dan Warga Bersatu Bersihkan Kebon Pala dari Lumpur Banjir
komentar
beritaTerbaru