Ledakan Diduga Dari Mortir di Bangkalan, Menghanguskan Dua Rumah

BANGKALAN – Dua ledakan yang diduga berasal dari mortir bekas mengejutkan warga di Kecamatan Kamal, Bangkalan, Jawa Timur, Jumat (29,12) siang. ledakan kuat mengakibatkan 1 korban meninggal dunia, dan 5 korban luka luka.

Kejadian tragis ini menyebabkan satukorban meninggal dunia dan lima korban lainnya mengalami luka. Selain itu, sebuah rumah dan bengkel turut mengalami kerusakan akibat dampak ledakan yang hebat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *