
Kapolres Binjai Bagikan Takjil Untuk Pengguna Jalan di Bulan Ramadhan
MEDAN Kapolres Binjai Polda Sumatera Utara, AKBP Bambang C. Utomo, S.H., S.I.K., M.Si., bersama jajaran Polres Binjai, membagikan takjil ke
Komunitas
KABANJAHE— Kepala Rumah Tahanan Negara (Karutan) Kelas IIB Kabanjahe bersama jajarannya menghabiskan waktu penuh keakraban dengan para warga binaan pada Senin (30/12/2024). Dalam suasana hangat, mereka menikmati jagung rebus hasil panen dari program pembinaan “SAE” (Sarana Asimilasi dan Edukasi). Kegiatan ini menjadi wujud nyata pendekatan humanis yang diterapkan Rutan Kabanjahe dalam membina warga binaan. Program “SAE” dirancang untuk memberikan keterampilan bertani kepada para warga binaan, di bawah bimbingan petugas rutan. Dengan keterampilan ini, para warga binaan diharapkan memiliki bekal untuk kehidupan yang lebih baik setelah bebas.
Karutan Kabanjahe menyampaikan rasa bangganya terhadap semangat para warga binaan dalam memanfaatkan program pembinaan ini. “Ini adalah bentuk kerja keras kita bersama. Tidak hanya memberikan keterampilan, tetapi juga rasa tanggung jawab dan kebanggaan bagi warga binaan atas apa yang mereka hasilkan,” ujarnya. Kebersamaan terasa kental saat Karutan, petugas, dan warga binaan duduk bersama sambil menyantap jagung rebus hangat. Beberapa warga binaan mengungkapkan kebahagiaannya atas perhatian yang diberikan oleh pihak rutan. “Saya merasa senang karena kami dilibatkan dalam kegiatan positif seperti ini. Selain bisa belajar bertani, kami juga diberi kesempatan untuk berbagi hasil dengan semua,” kata salah satu warga binaan.
Program “SAE” di Rutan Kabanjahe bertujuan untuk menciptakan pembinaan berbasis kemandirian dan pemberdayaan. Selain memberikan hukuman yang mendidik, program ini juga diharapkan menjadi bekal bagi para warga binaan untuk menghadapi kehidupan yang lebih baik di masa depan. Karutan Kabanjahe berharap kegiatan ini dapat menjadi inspirasi bagi institusi lain dalam menjalankan pembinaan berbasis pendekatan humanis.
Baca Juga:
(christie)
Baca Juga:
MEDAN Kapolres Binjai Polda Sumatera Utara, AKBP Bambang C. Utomo, S.H., S.I.K., M.Si., bersama jajaran Polres Binjai, membagikan takjil ke
KomunitasMEDAN Sebagai langkah nyata dalam mewujudkan zona integritas di lingkungan Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Medan Kanwil Ditjenpas Sumu
KomunitasMEDAN Perhimpunan Mahasiswa Katolik Republik Indonesia (PMKRI) Cabang Medan Santo Bonaventura baru saja melaksanakan Rapat Umum Anggota Cab
KomunitasBATU BARA Kepala Lembaga Pemasyarakatan (kalapas) Kelas IIA Labuhan Ruku Soetopo Berutu melakukan silaturahmi ke kantor Bupati asahan dan K
NasionalJAKARTA Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar mengungkapkan bahwa pihaknya belum berencana untuk menambah kuota Haji 2025. Keputusan ini di
PemerintahanJAMBIMenjalin silaturahmi agar tetap terjaga dengan baik, Polda Jambi menggelar buka puasa bersama insan pers, di sebuah restoran Kopitiam
KomunitasMEDAN Memperhatikan jadwal imsak dan buka puasa sangat penting bagi umat Muslim dalam menjalankan ibadah puasa selama bulan Ramadhan 1446 H
AgamaMedan Malam Ke 13 Ramadhan, tausyah singkat dibawakan okeh ustad Adnan Harun Nurchadija dengan tema Pentingnya Aqidah Bagi Setia Muslim di
AgamaPAPUA Satgas Pangan Polda Papua mengungkapkan adanya peredaran minyak goreng merek MinyaKita kemasan 1 liter yang tidak sesuai dengan takar
Hukum dan KriminalJAKARTA Kementerian Sosial Republik Indonesia (Kemensos) tengah mempersiapkan program Sekolah Rakyat, yang bertujuan memberikan akses pendi
Pemerintahan