JAKARTA -Tubuh terasa lemas dan tidak bertenaga bisa menjadi tanda menurunnya kadar trombosit dalam darah, terutama pada masa pemulihan dari demam berdarah.
Salah satu cara alami yang bisa dilakukan untuk membantu proses penyembuhan adalah dengan mengonsumsi buah-buahan kaya vitamin dan mineral.
Buah-buahan tertentu memiliki kandungan nutrisi yang dapat membantu meningkatkan produksi dan fungsi trombosit dalam tubuh. Berikut 10 buah yang direkomendasikan untuk meningkatkan trombosit secara alami: