BREAKING NEWS
Jumat, 18 April 2025

Bahaya Mikroplastik pada Teh Celup, Ecoton Temukan Kontaminasi di Sejumlah Merek Populer

Adelia Syafitri - Selasa, 25 Maret 2025 10:20 WIB
149 view
Bahaya Mikroplastik pada Teh Celup, Ecoton Temukan Kontaminasi di Sejumlah Merek Populer
Ilustrasi.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

- Menembus dinding usus dan berpotensi masuk ke dalam aliran darah.

- Menyebar ke berbagai organ tubuh, seperti hati, ginjal, jantung, otot, dan otak

Baca Juga:

- Bertahan lama dalam tubuh karena sifatnya yang sulit terurai dan dapat menumpuk (bioakumulatif).

- Memicu peradangan dan stres oksidatif yang berisiko menyebabkan kerusakan sel.

- Meningkatkan potensi kematian sel (apoptosis) akibat peradangan kronis.

Sebagai solusi, Ecoton menyarankan masyarakat untuk kembali ke metode penyeduhan teh yang lebih alami dengan menggunakan daun teh asli tanpa kantong teh celup.

Alternatif yang lebih aman dan ramah lingkungan antara lain:

- Menggunakan saringan stainless steel.

- Menyeduh teh dalam teko kaca.

- Menggunakan french press untuk menyaring daun teh.

"Di masa lalu, teh diseduh langsung dengan daun teh dalam teko atau cangkir tanpa kantong plastik. Cara ini tidak hanya lebih alami, tapi juga bebas dari risiko kontaminasi mikroplastik," tulis Ecoton dalam unggahan mereka.

Kesadaran akan bahaya mikroplastik semakin meningkat, dan masyarakat diharapkan lebih selektif dalam memilih produk konsumsi sehari-hari demi kesehatan jangka panjang serta kelestarian lingkungan.

(cb/a)

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Bau Busuk di RDF Rorotan Jakarta Utara Menghilang, Warga Bersyukur
Mikroplastik Ditemukan di Pulau Kepulauan Seribu, Ancaman Serius bagi Lingkungan
komentar
beritaTerbaru