BREAKING NEWS
Selasa, 18 Maret 2025

Polres Tapsel Gelar Sedekah Keliling, Bantu Warga Kurang Mampu dan Penyandang Disabilitas

Ronald Harahap - Jumat, 07 Maret 2025 16:52 WIB
109 view
Polres Tapsel Gelar Sedekah Keliling, Bantu Warga Kurang Mampu dan Penyandang Disabilitas
Kapolres Tapanuli Selatan, AKBP Yasir Ahmadi, S.I.K., M.H. menggelar kegiatan sosial bertajuk Sedekah Keliling, pada Kamis 6/3/2025 Pukul 14.30 WIB.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

TAPANULI SELATAN - Kapolres Tapanuli Selatan, AKBP Yasir Ahmadi, S.I.K., M.H. bersama Kasat Lantas, Akp Dahnial Saragih, S.H., M.H dan jajaran Personel Polres Tapsel tiba di Desa Pargarutan Dolok, Dusun Tapus dan Dusun Kantin, Kecamatan Angkola Timur Kabupaten Tapanuli Selatan menggelar kegiatan sosial bertajuk Sedekah Keliling dengan tujuan membantu masyarakat yang membutuhkan uluran tangan, padaKamis 6/3/2025 Pukul 14.30 WIB.

Dalam kegiatan sosial "Sedekah Keliling", Kapolres Tapanuli Selatan beserta rombongan menyambangi langsung rumah warga yang membutuhkan bantuan.

Bantuan yang diberikan berupa kebutuhan pokok serta dukungan moral bagi para penerima agar tetap semangat dalam menghadapi kehidupan sehari-hari.

Baca Juga:

Adapun penerima bantuan dalam kegiatan Sedekah Keliling ini, yaitu:

1. Sahada Siregar 65 tahun – Menderita kanker tulang dan telah mengalami sakit menahun.

Baca Juga:

2. Sitilijah Siregar 48 tahun – Seorang ibu yang sudah lama menderita sakit menahun.

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Sedekah Keliling Polres Tapsel Di Lorong II Desa Bandar Tarutung Kecamatn Angkola Sangkunur
Pelaku Dugaan Penyalahgunaan Narkotika Jenis Ganja Dibekuk Unit Reskrim Polsek Batangtoru
AKBP Yasir Pimpin Upacara Pemakaman Personel Polres Tapsel
Kabag Ren Melaksanakan Program Kapolres Tapsel Sedekah Keliling
PLN Beri Listrik Gratis ke 125 Keluarga di Riau, Warga: Anak Bisa Belajar Lebih Nyaman!
Polres Tapsel Laksanakan Program "Sedekah Keliling" di Desa Parsalakan
komentar
beritaTerbaru