BREAKING NEWS
Sabtu, 19 April 2025

Tanggap Bencana, Kecamatan Sindang Jaya Gelar Apel Siaga

BITVonline.com - Senin, 21 November 2022 15:18 WIB
16 view
Tanggap Bencana, Kecamatan Sindang Jaya Gelar Apel Siaga
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Tangerang – Dalam rangka menghadapi musim penghujan yang sering terjadi disertai bencana banjir dan lain sebagainya, Kecamatan Sindang Jaya menggelar Apel Siaga Tanggap Bencana pada Senin, 21 Nopember 2022 bertempat di halaman Kecamatan Sindang Jaya

 

Camat Sindang Jaya H. Abudin, S.IP, M.M memimpin jalanya Apel Pasukan dan Peralatan Siaga Darurat Bencana didampingi Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Kapolsek Pasar Kemis, Danramil 11 Pasar Kemis, Kepala UPT Puskesmas Sindang Jaya). Peserta apel terdiri dari unsur Banser, Tagana Sindang Jaya dan berbagai unsur lainnya yang berjumlah 100 orang.

Baca Juga:

 

Camat Sindang Jaya yang bertindak sebagai pembina apel siaga tanggap bencana dalam arahnya mengatakan gelar apel siaga tanggap bencana ini difungsikan untuk mengecek peralatan-peralatan yang dimiliki organisasi dalam menjaga masing-masing wilayah dari ancaman bencana. Proses terjadinya potensi bencana tidak bisa diduga-duga kedatangannya baik ulah manusia atau alam, apalagi potensi bencana akhir-akhir ini selalu menghadapi akan adanya banjir dan angin puting beliung. Maka kita harus tetap waspada dan waspada apabila musibah itu benar-benar melanda.

Baca Juga:

(Fira)

beritaTerkait
Gubernur Sumut Bobby Nasution Nonaktifkan Kadis Perindag ESDM, Diduga Langgar Etika dan Cemarkan Nama Baik
Kapolda Jambi Lakukan Mutasi Besar, 18 Kapolsek Berganti Jabatan
Kapolda Jambi Lakukan Mutasi Besar, Enam Kasat Lantas Resmi Berganti
Wamenaker Prihatin Dugaan Penyekapan dan Penahanan Ijazah oleh UD Sentosa Seal Surabaya
Taman Safari Indonesia Tegaskan Pemain Sirkus OCI Bukan Bagian dari Karyawan Mereka
Dari Niat Bantu Warga Hingga Usaha?, Jembatan Penyeberangan di Karawang Raup Rp 88 Juta per Bulan
komentar
beritaTerbaru