BREAKING NEWS
Kamis, 24 April 2025

Pengecekan Personil Jelang Kunjungan Kerja Kapolda Sumut ke Polres Batu Bara

BITVonline.com - Sabtu, 18 Mei 2024 10:10 WIB
47 view
Pengecekan Personil Jelang Kunjungan Kerja Kapolda Sumut ke Polres Batu Bara
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Batu Bara – Bertempat di lapangan Mako Polres Batu Bara, telah berlangsung gelar pengecekan personil jelang kedatangan Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara, Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi, SH, SIK, M.Si, yang akan melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke Polres Batu Bara.

Kapolres Batu Bara AKBP Taufiq Hidayat Thayeb, SH, SIK, melalui Wakapolres Kompol Imam Aryuddin, SH, MH, menggelar pengecekan personil pada Sabtu (18/05/2024) pagi. Kegiatan ini dimulai dengan apel bersama seluruh personil.

Dalam kesempatan tersebut, Kapolres Batu Bara melalui Wakapolres menyampaikan bahwa apel pagi merupakan wujud kesiapan dalam melaksanakan tugas.

Baca Juga:

“Untuk persiapan menyambut kedatangan Kapolda Sumut dalam rangka Kunker ke Polres Batu Bara, dukungan dari personil Polres Batu Bara sangat penting agar mempersiapkan segala sesuatunya,” ujar Wakapolres.

Wakapolres juga menekankan pentingnya penampilan dan sikap tampang perorangan. Selain itu, kegiatan gotong royong membersihkan Mako Polres dilakukan untuk memastikan kebersihan dan kerapian setiap sudut Mako. Dirinya dengan teliti mengecek kondisi Mako guna memastikan kesiapan menyambut kedatangan Kapolda Sumut.red

Baca Juga:
Tags
beritaTerkait
Kapolres Taput Bantah Petieskan Lp Pengrusakan Kayu Pinus, Tersangka Akan Segera Ditetapkan
Rosan Roeslani Bantah LG Mundur Total dari Investasi Baterai Listrik di RI, Proyek Lanjut dengan Mitra Baru
Teror Terhadap Pendulang Emas di Papua, 10 Kamp Terbakar, Pelaku Diduga Kelompok Kriminal Bersenjata
Pria Jambi Gagal Maju Jadi Ketua RT Karena Belum Menikah, Laporkan ke Ombudsman
TNI Angkatan Udara Tegaskan Tidak Terlibat dalam Kepemilikan Sirkus OCI
Dugaan Penghasutan Ijazah Palsu Jokowi: Roy Suryo dan Tiga Tokoh Lainnya Dilaporkan ke Polisi
komentar
beritaTerbaru