BREAKING NEWS
Kamis, 17 April 2025

Heboh! Pria Paruh Baya Diduga Lakukan Tindak Asusila di Depan Kantor Camat Talawi, Warga Resah

Muhammad Taufik - Senin, 14 April 2025 15:16 WIB
219 view
Heboh! Pria Paruh Baya Diduga Lakukan Tindak Asusila di Depan Kantor Camat Talawi, Warga Resah
Pria paruh baya yang diduga melakukan tindakan asusila di depan Kantor Kecamatan Talawi, Kabupaten Batu Bara, Sumatera Utara.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Masyarakat berharap aparat penegak hukum, khususnya Polres Batu Bara, segera bertindak cepat untuk menangani kasus ini.

Mereka menuntut agar pelaku segera diamankan dan diberikan tindakan tegas sesuai hukum yang berlaku, guna menjaga ketertiban dan kenyamanan lingkungan.

Hingga berita ini diterbitkan, belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian terkait identitas pelaku maupun perkembangan penanganan kasus tersebut.

Baca Juga:

Kejadian ini menjadi perhatian penting bagi seluruh pihak untuk lebih meningkatkan pengawasan di ruang-ruang publik, demi mencegah terjadinya tindakan yang dapat merusak moral dan ketertiban umum.*

Baca Juga:
Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Dukung Pelaku UMKM, Bupati Batu Bara Hadiri Workshop UMKM
Pemdes Pahlawan Bersama Puskesmas Tanjung Tiram Gelar Kelas Ibu Hamil dan Pemberian Makanan Tambahan, Cegah Stunting Sejak Dini
Bupati Batu Bara Lepas Manasik Haji Akbar PT. Bank Sumut
DPRD Batu Bara Gelar Rapat Paripurna,Bahas PAD Tahun 2024.
Fraksi Gerindra Soroti Silpa Rp31 Miliar di Batu Bara, Desak Perencanaan Anggaran Lebih Matang
Pemerintah Desa Bogak Serahkan Santunan Pengobatan kepada Warga Dusun Cemara, Wujud Nyata Kepedulian Sosial
komentar
beritaTerbaru