BREAKING NEWS
Sabtu, 15 Maret 2025

Akhirnya! Polisi Tangkap 2 Terduga Pelaku Kasus Mayat dalam Karung

Redaksi - Selasa, 25 Februari 2025 10:26 WIB
150 view
Akhirnya! Polisi Tangkap 2 Terduga Pelaku Kasus Mayat dalam Karung
Karung diduga berisi mayat ditemukan di Sungai Tarab, Tanah Datar, Sumatera Barat Rabu (19/2/2025).
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Jenazah Sudah Diotopsi, Keluarga Berharap Pelaku Segera Dihukum

Jenazah CNS telah menjalani otopsi di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Sumbar pada Kamis (20/2/2025) dan telah diserahkan kepada pihak keluarga untuk dimakamkan di Kabupaten Tanah Datar.

Baca Juga:

Sebagai orang tua, Liza Delka berharap agar pelaku segera dihukum seberat-beratnya atas perbuatan keji yang telah dilakukan terhadap anaknya.

"Hanya itu harapan saya, saya memohon doa dari semua pihak dan seluruh masyarakat Indonesia. Semoga pelakunya segera tertangkap dan mendapatkan hukuman yang setimpal," ucapnya penuh haru.

Baca Juga:
Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
Tragis! Sakit Hati Nomornya Diblokir, Pria di Tanah Datar Habisi Nyawa Siswi MTs
Tangis Ayah Siswi MTs yang Ditemukan Tewas dalam Karung, Hadiri Pemakaman dengan Tangan Diborgol
Polisi Terus Selidiki Kasus Temuan Mayat Perempuan dalam Karung di Tanah Datar
Siswi SMP Ditemukan Tewas Dalam Karung di Tanah Datar, Ada Bekas Cekikan di Leher
BMKG: Arah Angin Erupsi Gunung Marapi Mengarah ke Tanah Datar dan Payakumbuh
Polisi Temukan Helm Diduga Milik Pelaku dalam Kasus Pembunuhan Bocah di Sergai
komentar
beritaTerbaru