BREAKING NEWS
Sabtu, 19 April 2025

Hasto Ditahan KPK: Bagaimana Keterlibatannya dalam Pelarian Harun Masiku?

Redaksi - Jumat, 21 Februari 2025 09:27 WIB
71 view
Hasto Ditahan KPK: Bagaimana Keterlibatannya dalam Pelarian Harun Masiku?
Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto resmi ditahan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus suap dan perintangan penyidikan terkait buron Harun Masiku, Jumat (20/2/2025).
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

JAKARTA -Sekretaris Jenderal (Sekjen) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto resmi ditahan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus suap dan perintangan penyidikan terkait buron Harun Masiku. Hasto, yang telah ditetapkan sebagai tersangka pada akhir 2024, diduga terlibat dalam usaha menggagalkan Riezky Aprilia untuk menjadi anggota DPR dan mengupayakan Harun Masiku duduk di kursi legislatif lewat jalur pergantian antar waktu (PAW).

Kasus yang menjerat Hasto berawal dari operasi tangkap tangan (OTT) pada 2020, yang menjerat sejumlah pihak, termasuk Wahyu Setiawan, mantan Komisioner KPU, dan Agustiani Tio, orang kepercayaan Wahyu. Ketiganya telah divonis bersalah dalam perkara suap yang melibatkan Harun Masiku, yang saat itu merupakan calon legislatif (caleg) PDIP. Wahyu Setiawan terbukti menerima suap sekitar Rp 600 juta untuk memastikan Harun Masiku menggantikan posisi Nazarudin Kiemas yang meninggal dunia.

Baca Juga:

Keterlibatan Hasto dalam Kasus Harun Masiku

Editor
: Redaksi
Tags
beritaTerkait
Djarot: Mayoritas Kader PDIP Dukung Megawati Kembali Jadi Ketua Umum di Kongres VI
KPK Pastikan Motor Ridwan Kamil yang Disita Sudah Dipindahkan ke Lokasi Aman
Mantan Ketua Komisi III DPR RI: Barang Sitaan Bisa Jadi Sumber Pemasukan Negara Jika Dikelola Baik
Tak Terbukti Curang , Ini dia Profile Tia Rahmania Yang Menang Lawan PDIP
PDIP Melawan! Ajukan Kasasi atas Putusan PN Jakarta Pusat Terkait Gugatan Tia Rahmania
Menang Gugatan di PN Jakpus, Tia Rahmania Akan Polisikan Mahkamah Partai PDIP dan Bonnie Triyana
komentar
beritaTerbaru