BREAKING NEWS
Rabu, 23 April 2025

Blokir Anggaran IKN Resmi Dicabut! Rp 14 Triliun Siap Guyur Proyek Tol hingga Istana Wapres

Adelia Syafitri - Rabu, 23 April 2025 10:40 WIB
61 view
Blokir Anggaran IKN Resmi Dicabut! Rp 14 Triliun Siap Guyur Proyek Tol hingga Istana Wapres
Kepala Otorita IKN, Basuki Hadimuljono.
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp bitvonline.com
+ Gabung

Sementara itu, Menteri PU Dody Hanggodo mengonfirmasi bahwa blokir anggaran yang sempat terjadi disebabkan oleh dinamika politik anggaran antara kementeriannya, DPR, dan Kementerian Keuangan.

Namun, permasalahan tersebut kini telah terselesaikan.

"Ada masalah politik anggaran yang belum selesai saja. Kita dengan DPR, kita dengan Kementerian Keuangan. Nggak ada, nggak jadi diblok," jelas Dody di Kantor Kementerian PU, Jakarta Selatan, Jumat (11/4/2025).

Baca Juga:

Total anggaran yang kini telah dibuka kembali diperkirakan mencapai Rp 14 triliun, memungkinkan kelanjutan berbagai proyek vital yang telah berjalan sejak 2022.*

Baca Juga:

(d/a008)

Editor
: Adelia Syafitri
Tags
beritaTerkait
Presiden Prabowo Siapkan Tunjangan Rp 500 Ribu untuk Guru Non-ASN, Diumumkan di Hardiknas 2025
Pemindahan ASN ke IKN Nusantara Ditunda, Pemerintah Tunggu Arahan Presiden Prabowo
Ibu Kota Nusantara Diserbu Tikus, Pengunjung Keluhkan Sampah dan Hama di Kawasan Inti
Kepala Dinas PUPR Samosir Tinjau Perbaikan Jalan Putus Akibat Longsor di Sigarantung
Tol IKN Dibuka untuk Mudik Lebaran 2025, Diprediksi Dilalui 4.000 Kendaraan per Hari
Kepala Bea Cukai Kualanamu, Moh Zamroni Dilantik Jadi Kepala Biro SDM dan Humas Otorita IKN
komentar
beritaTerbaru