Post Views: 28
JAKARTA -Gelombang pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) yang bergulir terus mengundang sorotan, terutama terkait urgensi pemindahan ibu kota Indonesia dari Jakarta ke Nusantara. Salah satu isu yang mencuat adalah pernyataan Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden mengenai potensi tenggelamnya Jakarta dalam 10 tahun ke depan akibat perubahan iklim.
Pernyataan tersebut mencuat pada tahun 2021 dalam pidato Presiden Biden di kantor Direktur Intelijen Nasional AS, yang menggambarkan Jakarta sebagai kota yang terancam tenggelam akibat naiknya permukaan laut dan perubahan iklim global. Ancaman ini tidak hanya berdampak pada infrastruktur, tetapi juga kehidupan ribuan orang yang akan kehilangan tempat tinggal dan mata pencaharian.
Berita Terkait