Gak Sangka! Ide Besar Soeharto Dipakai India dan Sukses Berat

BITVONLINE.COM -Di tengah sorotan terhadap era kepemimpinan Soeharto, prestasi swasembada pangan tetap menjadi salah satu pencapaian yang dikenang. Era Orde Baru tidak hanya meninggalkan jejak dalam sejarah Indonesia, tetapi juga memberikan inspirasi bagi negara lain, khususnya dalam kebijakan pertanian.

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengungkapkan bahwa India, salah satu negara terkemuka dalam ekspor beras, mengadopsi strategi pertanian yang mirip dengan cara yang ditempuh Indonesia pada masa Orde Baru. Namun, apa rahasia di balik kesuksesan India yang menggunakan strategi yang ‘tak asing’ ini?

Koperasi vs. Konglomerasi: Pilihan India dalam Pertanian

Salah satu aspek kunci dari keberhasilan India dalam mengelola pertanian adalah penggunaan koperasi sebagai landasan utama dalam sektor tersebut. Berbeda dengan konglomerasi yang dominan di sektor pertanian Indonesia, India memilih jalur koperasi untuk mengelola pertanian.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *