Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Ameroro di Sulteng Pada Hari Ini

Turut mendampingi Presiden Jokowi dalam kunjungan kerja ini adalah sejumlah menteri dan pejabat tinggi negara, antara lain Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin, Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi, dan Pj. Gubernur Sulawesi Tenggara Andap Budhi Revianto.

Kunjungan kerja Presiden Jokowi di Sulawesi Tenggara menjadi momentum penting untuk memastikan bahwa pembangunan dan kesejahteraan masyarakat terus menjadi prioritas utama pemerintah. Semoga langkah-langkah ini dapat memberikan dampak positif bagi kemajuan daerah dan kesejahteraan masyarakat Sulawesi Tenggara.

(N/014)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *