Banjir Mulai Surut! 5.400 Warga Demak Masih Bertahan di Pengungsian Kudus

Keterangan foto: Pengungsi banjir Demak di 26 lokasi penampungan hanya dapat pasrah menghadapi pemilu ini, karena banjir sebanyak 114 TPS di 10 desa terendam panjir menunda pemungutan suara.

Sementara itu, Bupati Demak, Eisti’anah, menjelaskan bahwa meskipun beberapa daerah yang terdampak banjir sudah mulai surut, masih banyak warga yang kembali ke pengungsian karena masih terkendala dengan akses air bersih.

Upaya koordinasi dilakukan antara Pemkab Demak dan Kudus untuk mengatasi kerusakan tanggul Sungai Wulan yang kritis, dengan harapan agar kejadian banjir bandang tidak terulang di masa mendatang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *