JAKARTA – Calon Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rano Karno, menceritakan perjalanan penuh tantangan yang dihadapi dirinya dan pasangan calon gubernur, Pramono Anung, dalam pencalonan mereka pada Pilkada Jakarta 2024. Rano mengungkapkan bahwa awalnya pasangan Pramono-Rano sempat dianggap remeh oleh banyak pihak ketika pertama kali mendaftar sebagai calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta.
Beranda
Pemilu
Rano Karno Ceritakan Tantangan Awal Pramono-Rano dalam Pilkada Jakarta 2024 dan Soroti Dukungan Relawan